Cara Jumper Power Supply


Cara Jumper Power Supply

Bagaimana cara menguji power supply ATX dalam kondisi baik jika menggunakan multitester dan kabel jumper​

1. Bagaimana cara menguji power supply ATX dalam kondisi baik jika menggunakan multitester dan kabel jumper​


Jawaban:

pada kabel 24 pin berwarna merah akan disambungkan jumper atau multitester ke kabel yang berwarna hitam lalu stop kontak dicolokkan ke colokan listrik jika kipas psu menyala brrti psu tersebut normal

Penjelasan:


2. Bagaimana cara menguji power supply ATX dalam kondisi baik jika menggunakan multitester dan kabel jumper?​


Jawaban:

1. Siapkan sebuah kawat atau tembaga dari kabel bekas atau apa pun media yang bisa mengalirkan listrik, dengan ukuran tebal dan panjang yang secukupnya.

2. sambungkan salah satu ujung tembaga pada pin dengan kabel berwarna hijau, atau pin nomor 14.

3. Lalu masukan atau sambungkan ujung tembaga lainya pada salah satu pin dengan kabel berwarna hitam, atau pin nomor 3, 5, 7, 13, 15, 16 atau 17.

4. Terakhir, sambungkan power supply dengan sumber listrik dengan konektor yang telah disediakan.

Penjelasan:

Jika fan pada power supply berputar, maka power supply masih berfungsi, tapi tidak dijamin masih dalam keadaan yang baik 100%, tetapi masih ada kemungkinan bisa mensupply listrik, Namun jika kipas pada power supply tidak berputar sama sekali, maka dapat dipastikan power supply tersebut sudah tidak layak pakai lagi. Mungkin masih bisa diperbaiki, tetapi jika setelah di perbaiki power supply tersebut masih bermasalah, sebaiknya diganti dengan yang baru. saya sarankan beli power supply yang memang sudah terjamin brand nya, dan kalau perlu cek di website 80+


3. bagaimana cara menguji power supply ATX dalam kondisi baik jika menggunakan multitester dan kabel jumper. Tolong Di Jawab Ya Kakak Dan Abang... ​


Jawaban:

untuk multi tester langsung sambung aja 24 pin nya *tester psu kalau jumper di pin ps on dan ground


4. apa itu power supply


Pencatu Daya (Inggris: power supply) adalah sebuah piranti elektronika yang berguna sebagai sumber daya untuk piranti lain, terutama daya listrikpenyuplai tenaga listrik secara langsung dari sumber tegangan listrik ke sumber tegangan listrik lainnya


5. Bagaimanakah cara pemasangan power supply​


Jawaban:

Siapkan Power Supply dan casing.

Sesuaikan tempat penghubung arus dan kipas dengan tempat yang telah ada pada casing.

Kunci Power Supply menggunakan skrup.

Awal penguncian jangan terlalu erat supaya dapat di sesuaikan setelah pas, barulah di eratkan.

Penjelasan:

semoga bermanfaat


6. bagaimana cara kerja power supply?


untuk mengubah arus AC jd DC dan menambah daya tegangan ke perangkat keras pada komputer ^-^ maaf jika salah

7. cara memperbaiki power supply


Ganti yang baru aja. di toko elektronik kan banyakj

8. Jelaskan bagaimana cara menghubungkan power supply dengan sumber arus! ​.


Jawaban:

gunakan kabel power. pastikan kabel power dengan benar dan tepat terhubung dengan arus listrik

kira"begitu


9. bagaimana cara kerja power supply ?


cara kerjanya, mengubah daya standar menjadoi sebuah bentuk aliran listrik yang dapat digunakan komputer
Tegangan jala-jala 220 volt dari listrik PLN diturunkan oleh trafo atau transformator penurun tegangan yang menerapkan perbandingan lilitan. Dimana perbandingan lilitan dari suatu transformator akan mempengaruhi perbandingan tegangan yang dihasilkan. Tegangan yang dihasilkan oleh trafo masih berbentuk gelombang AC dan harus disearahkan dengan menggunakan penyearah. Rangkaian penyearah yang digunakan memanfaatkan 4 buah dioda yang telah dirancang untuk bisa meloloskan kedua siklus gelombang ac menjadi satu arah saja. Atau anda bisa melihat postingan saya yang lain yang membahas tentang rangkaian penyearah.
Gelombang dua arah yang telah diubah menjadi satu arah keluaran dari dioda bridge masih memiliki riak atau masih memiliki amplitude tegangan yang tidak rata. Hal ini dikarenakan dioda bridge hanya menghilangkan siklus negative dan menjadikannya siklus positif tetapi tidak merubah bentuk gelombang sama sekali dimana masih memilki lembah dan bukit. Untuk itu dimanfaatkan kapasitor yang mempunyai kapasitansi yang cukup besar untuk membuat rata gelombang tersebut. Hal ini dikarenakan lamanya proses pelepasan muatan oleh kapasitor sehingga seolah-olah amplitudo dari gelombang tersebut menjadi rata. Sebenarnya jika anda memahami cara kerja kapasitor anda bisa mengerti bahwa tingkat kerataan dari gelombang yang dihasilkan masih dipengaruhi oleh impedansi beban yang kelak akan dihubungkan dengan rangkaian power supply tersebut. Semakin kecil impdeansi beban maka akan menjadikan proses pelepasan muatan pada kapasitor akan semakin cepat, sehingga dengan begitu maka bisa dipastikan gelombang yang semula rata akan berubah kembali menjadi memiliki riak akibat proses pelepasan muatan yang begitu cepat.

10. Jelaskan bagaimana proses penggantian power supply,sebuah komputer rdiservis karena terjadi masalah pada power supply ​


Cara mengganti PSU yang rusak:

1. Perhatikan sebuah konektor 6 + 2 pin yang digunakan untuk memberikan   tegangan untuk GPU dan CPU.

2. mencabut kabel listrik yang terhubung ke komputer. Jika power supply unit (PSU) termasuk saklar daya diakses di bagian belakang PC Anda.

// hati hati kesetrum gan//

3. lepas pin yang tersambung antara motherboard dengan PSU

4. Pastikan konektor besar yang akan diganti sama persis sehingga power  supply baru benar-benar berfungsi.

5. lepaskan skrup yang menahan casing power supply dengan casing CPU.

6. kamu bisa copot psu yang rusak dengan aman

7. beli atau pilih PSU yang sangat cocok dengan komputer mu( Kalo ga cocok nanti bisa merusak komponen komputer mu).

8. Setelah menemukan power supply yang cocok dengan kebutuhan CPU, kemudian pasang kabel-kabelnya dan konektor ke motherboard 24-pin, konektor daya 4-pin atau 8-pin, optik-drive, harddisk/ SSD, konektor kipas, dan sebagainya.

9. Skrup kembali dan kencangkan agar kuat menempel di casing CPU.

10. Sebelum menghidupkan sebaiknya cek ulang jika terjadi kekeliruan bisa diminimalisir.

11. Langkah terakhir adalah lakukan test power supply apakah berfungsi atau tidak, kemudian tutup rapat kotak PSU.

// tolong sebagai tanda apresiasi muhon untuk di berikan tanda love dan bintang 5. Oke//


11. Salah satu penyebab konsletnya power supply yang mengakibatkan power supply meledak adala


kurangnya performa dari heatsink atau kipas untuk mendinginkan motherboard itu


12. cara mengukur Power supply menggunakan osiloskop​



Furi Tiap-Tiap Tombol Pada Osiloscope :
1. POSITION : Untuk mengatur posisi berkas signal arah vertical untuk channel 1.
2. DC. BAL : Untuk menyeimbangkan DC vertical guna pemakaian channel 1(atau Y ), Penyetelan dilakukan sampai posisi gambar diam pada saat variabel diputar.
3. INPUT : Terminal masukan pada saat pengukuran pada CH 1 juga digunakan untuk Kalibrasi. 4. AC ? GND ? DC Posisi AC = Untuk megukur AC, objek ukur DC tidak bisa diukur melalui Posisi ini, karena signal DC akan terblokir oleh kapasitor. Posisi GND = Terminal ini terbuka dan berkas merupakan garis nol/lived nol. Posisi DC = Untuk mengukur tegangan DC dan masukan-masukan yang lain.
5. VOLT/DIV : Sakelar putar untuk memilih besarnya tegangan per cm (volt/div) pada layar CRT, ada II tingkat besaran tegangan yang tersedia dari 0,01 v/div s.d 20V/div
6 VARIABLE : Untuk mengontrol sensitifitas arah vertical pada CH 1 (Y). pada putaran maksimal Ke arah jarum jam (CAL) gunanya untuk mengkalibrasi mengecek apakah Tegangan 1 volt tepat 1 cm pada skala layar CRT.
7. MODE (CH 1, CH 2, DUAL, ADD, SUB) CH 1 : Jika signal yang diukur menggunakan CH 1, maka posisi switch pada CH 1 dan berkas yang nampak pada layar hanya ada satu. CH 2 : Jika signal yang diukur menggunakan CH 2, maka posisi switch pada CH Article Source: Forum Komunitas Teknisi Ponsel Indonesia Pengenalan Perangkat Osiloscope2 dan berkas yang nampak pada layar hanya satu. DUAL : Yaitu suatu posisi switch apabila hendak mengunakan CH 1 dan CH 2 Secara bersamaan, dan pada layar pun akan tampak dua berkas. ADD : Bentuk gelombang dari kedua channel masukan yang dapat dijumlahkan Secara aljabar dan penjumlahannya dapat dilihat dalam bentuk satu Gambar. SUB : Masukan dengan polaritas terbaik pada CH 2, ditambah masukan CH 1, Maka perbedaan secara aljabar akan tampak satu gambar pada layar. Article Source: Forum Komunitas Teknisi Ponsel Indonesia Pengenalan Perangkat Osiloscope Apabila CH 1 tidak diberi signal masukan, maka bentuk gelombang Dengan polaritas terbaik dari channel 2 akan tampak.
8. LED PILOT LAMP : Lampu indicator untuk power masuk, apabila switch ILLUM diputar ke on.
9. ILLUM : Bila diputar berlawanan jarum jam maksimum, maka power AC akan mati dan jika Ke kanan, maka power AC akan masuk dengan ditandai LED pilot lampu menyala.
10. INTENSITY : Untuk mengatur gelap atau terangnya berkas sinar supaya enak pada penglihatan. Diputar ke kiri untuk memperlemah sinar dan apabila diputar ke kanan akan membuat terang
11. FOCUS : Untuk memperkecil/menebalkan berkas sinar atau garis untuk mendapatkan Gambar yang lebih jelas.
12. ASTIG : Pengaturan astigmatisma adalah untuk memperoleh titik cahaya yang lebih baik Ketika menyetel FOCUS
13. EXT-TRIG : Terminal dari sinkronisasi eksternal tegangan eksternal yang lebih dari IV peak To peak harus menggunakan switch SOURCE di set pada posisi EXT.
14. SOURCE : Sakelar dengan tiga posisi untuk memilih tegangan sinkronisasi. CH 1 : Huruf akan sinkron dengan masukan gelombang dari CH 1. Jika menggunakan CH 1 hendaklah switch source ditetapkan pada CH 1. CH 2 : Sweep akan sinkron dengan masukan gelombang dari CH 2. apabila Menggunakan CH 2 hendaknya switch source diletakkan pada CH 2. Sweep CH 1 dan CH 2 akan sikron pula pada saat menggunakan DC/AC. EXT : Sweep akan sikron dengan masukan signal dari luar melalui Terminal EXT + TR 16 (19).
15. SYNC : Sakelar pemisah sinkronisasi. 15. LEVEL; Meengontrol sync level adalah mengatur phase sync untuk menentukan bentuk titik awal gelombang signal.
16. PULL AUTO Dengan mencabut pemutar level sweep akan sedikit terganggu.bentuk gelombang – tidak diam selama tidak menggunakan signal trigger,yang nampak hanyalah garis lurus dan ini akan terjadi bila signal teriger masuk.
17 POSITION. Untuk menyetel kekiri dan kekanan berkas gambar ( posisi arah horizontal) Switch pelipat sweep dengan menarik knop ,bentuk gelombang dilipatkan 5 Kali lipat kearah kiri dan kearah kanan usahakan cahaya seruncing mungkin.
18. SWEEP TIME /DIV; Yaitu untuk memilih skala besaran waktu dari suatu priode atau pun square trap Cm (div ) sekitar 19 tingkat besaranyang tersedia terdiri dari 0,5 s/d 0,5 second.pengoperasian X-Y didapatkan dengan memutar penuh kearah jarum jam.perpindahan Chop-ALT-TVV-TVH.secara otomatis dari sini.Pembacaan kalibrasi sweep time/div juga dari sini dengan cara variabel diputar penuh se arah jarum jam.
19. VARIABEL; Digunakan untuk menyetel sweeptime pada posisi putaran maksimum arah jarum jam. ( CAL ) tiap tingkat dari 19 posisi dalam keadaan terkalibrasi .
20. CAL IV PP Yaitu terminal untuk mengkalibrasi voltage frequency chanel 1 dan chanel 2 Dimana untuk frequency 1 Khz tegangan harus 1 volt P-P.
21. AC VOLTAGE SELECTOR ; Untuk menyetel tegangan listrik 110 Volt atau 220 Volt.
22. INT MOD Teminal intensitas Brightness
OSILOSKOP


13. Jelaskan cara kerja power supply ketika sudah stabil​


Jawaban:

power supply bekerja untuk menstabilkan voitace secara otomatis.

Jawaban:

Cara kerja power suplly adalah ketika kalian menekan tombol power pada komputer, maka power supply akan melakukan cek dan tes sebelum membiarkan sistem memulai atau start. Apabila tes telah berhasil, power supply mengirim sinyal khususpada mainboard/motherboard, yang disebut power good.


14. Bagaimana cara merawat power supply


Jawaban:

Di cuci

Penjelasan:


15. Uninteruptible power supply cara kerja nya gimana?


UPS bekerja berdasar pada kepekaan tegangan. (RT) UPS akan mengalami penyimpangan jalur voltase (linevoltage) sebagai contoh, kenaikan tajam, kerendahan, serta gelombang dan juga penyimpangan yang disebabkan pemakaianbersama alat pembangkit sumber tenaga listrik yang murah harganya. Karena gagal, UPS tersebut akan berpindah pada operasi on-battery ataupun baterai hidupsebagai bentuk reaksi penyimpangan guna melindungi bebannya (load).

16. Apa yang dimaksud power rating pada power supply? Apa yang dimaksud pure power Pada supply power


aneka taunyaower supply

jadi kayak om of, semisal stop kontak itu pusat powerpoint supply

17. Boleh gk ngerakit PC tanpa power supply? Dan apa fungsi power supply pada pc


Jawaban:

untuk merakit PC selalu menggunakan power suppley karena bagian ini sangat penting.

Penjelasan:

Fungsi Power Suppley yang paling pokok adalah untuk mengaliri arus listrik untuk komponen2 atau hardware pada komputer dengan arus DC (arus searah), arus listrik yang masuk ke dalam power supply berupa arus AC (arus bolak-balik ) kemudian dikonverter (dirubah) menjadi arus DC (arus searah).

Jawaban:

boleh

Fungsi Power Suppley yang paling pokok adalah untuk mengaliri arus listrik untuk komponen2 atau hardware pada komputer dengan arus DC (arus searah), arus listrik yang masuk ke dalam power supply berupa arus AC (arus bolak-balik ) kemudian dikonverter (dirubah) menjadi arus DC (arus searah)

Penjelasan:

maaf bila salah


18. siapa pencipta power supply?


oyuon dengan toyok,,,,cucu anak wan are

yang jelas bukan sayaa!,,,,,

19. apa yang di maksud dengan power supply?


 power supply adalah suatu hardware komponen elektronika yg mempunyai fungsi sebagai supplier arus listrik dengan terlebih dahulu merubah tegangannya dari AC jadi DC.power supply adalah sebagai alat atau perangkat keras yang mampu menyuplai tegangan listrik secara langsung dari sumber tegangan listrik ke tegangan listrik lainnya

20. Salah satu penyebab konsletnya power supply yang mengakibatkan power supply meledak adalah​


Jawaban:

Kurangnya performa dari heatsink atau kipas untuk mendinginkan motherboard tersebut


Video Terkait


Post a Comment

0 Comments